Selamat Hari Sumpah Pemuda!
TweetRadio UNTAR – Rabu(28/10/2015) Tepat hari ini, 87 tahun lalu terjadi suatu peristiwa bersejarah. Sobat Muda tau ga peristiwa apa? Ya, tepat, Hari Sumpah Pemuda. Ketika itu, semangat pemuda sedang berapi-api untuk merdeka dari penjajahan. Mereka berani melakukan apa saja…